✨ Jawaban Terbaik ✨
Diketahui : Luas alas = 100 cm²
Volume = 400 cm²
Ditanya : Luas Permukaan Limas
Jawab : Volume = 1/3 x Luas alas x Tinggi
400 cm² = 1/3 x 100 cm² x Tinggi
400 cm² = 100/3 x Tinggi
400 : 100/3 = Tinggi
400 x 3/100 = Tinggi
4 x 3 = Tinggi
12 = Tinggi Limas
Maka tinggi limas yaitu 12 cm
Tinggi segitiga
= c² = a² + b² ( Phytagoras)
c = √ a² + b²
= √ 5² + 12²
= √ 25 + 144
= √169
= 13 cm
Jumlah luas sisi tegak
= 4 x Luas segitiga
= 4 x 1/2 x a x t
= 4 x 1/2 x 10 x 13
= 260 cm²
Luas permukaan limas
= Luas alas + jumlah luas sisi tegak
= 100 cm² + 260 cm²
= 360 cm²
Jadi luas permukaan limas tersebut yaitu 360 cm²
Demikian penjelasan dari saya semoga bermanfaat 🙏😊