Matematika
SMP
Terselesaikan

Tolong bantu yaa

Tekanan zat padat

- Sebuah kubus besi yang memiliki panjang sisi 10 cm diletakkan di atas meja yang luas permukaanya 4 m². Jika berat kubus itu adalah 60 N, maka tekanan yang dihasilkan kubus besi tersebut adalah …

tekanan zat

Answers

✨ Jawaban Terbaik ✨

Diketahui:

r kubus = 10 cm = 0,1 m

A meja = 4 m²

w = 60 N

Ditanyakan:

p ?

Penjelasan:

F = w

F = 60 N

Cari luas permukaan benda, satu sisinya yang berbentuk persegi yang akan menyentuh meja.

A kubus = r × r

A kubus = 0,1 × 0,1

A kubus = 0,01 m²

Tekanan dari kubus

p = 

p = 

p = 6.000 N/m²

Jadi tekanan yang dihasilkan kubus besi adalah 6.000 N/m².

d.naya

Terimakasih kak

naynotess_

iya

Post A Comment
PromotionBanner
Apa kebingunganmu sudah terpecahkan?